PERATURAN KEAMANAN PENERBANGAN


Tugas dan tanggung jawab selaku keamanan yang bergerak pada dunia penerbangan, tidak terlepas dari peraturan yang berlaku.





PERATURAN DUNIA PENERBANGAN
I.          INTERNASIONAL
ANNEX 17
Safeguarding International Civil Aviation Against Acts of Unlawful Interference (Security)
ANNEX 18
The Safe Transport of Dangerous Goods by Air
DOWNLOAD
DOC 8973
Security Manual (Safeguarding International Civil Aviation Against Acts of Unlawful Interference)
DOC 9284
Technical  Instructions For The Safe Transport
Of Dangerous Goods By Air
DOC 9808
Human Factors in Civil Aviation Security Operations

II.       NASIONAL
NOMOR
TAHUN
TENTANG
DOWNLOAD
UU No 1
2009
Penerbangan (revisi Undang – Undang Nomor: 15 Tahun 1992 )
UU No 2
1976
Ratifikasi Konvensi ICAO (Tokyo Tahun 1963; The Hague Tahun 1970; Montreal Tahun 1971)
DOWNLOAD
PP No 3
2001
Keamanan dan Keselamatan Penerbangan
UU No 4
1976
Penambahan Pasal - Pasal Kejahatan Penerbangan Pada KUHP
PM 30
2015
Sanksi administrative terhadap pelanggaran peraturan penerbangan
PM 33
2015
Pengendalian jalan masuk ke daerah keamanan terbatas di Bandar udara (Access Control)
PM 50
2012
Standar biaya anggaran kementrian 2013
PM 58
2016
Keselamatan pengankutan barang berbahaya dengan pesawat udara
PM 63
2011
Kriteria, Tugas dan Wewenang Inspektor Penerbangan
PM 77
2011
Tanggung jawab pengangkut angkutan udara
PM 80
2017
Program keamanan penerbangan nasional
PM 137
2015
Program pendidikan dan pelatihan keamanan penerbangan
PM 140
2015
Program penanggulangan keadaan darurat keamanan penerbangan
PM 153
2015
Pengamanan kargo dan pos serta rantai pasok supply yang diangkut dengan pesawat udara
PM 167
2015
Perubahan PM 33 Tahun 2015 Pengendalian Jalan MAsuk ke daerah Keamanan terbatas di Bandar Udara (Access Control)
KM 25
2005
Pemberlakuak standar nasional Indonesia (SNI) 03-7066-2005 mengenai pemeriksaan penumpang dan barang yang diangkut pesawat udara di Bandar udara sebagai standar wajib
KP 26
2014
Lisensi personel penanganan pengangkutan barang berbahaya
KM 29
2005
Pemberlakuak standar nasional Indonesia (SNI) 03-7047-2004 Mengenai terminal kargo Bandar udara sebagai standar wajib
KP 63
2014
Petunjuk dan tata cara pemberian sertifikasi lembaga penyelenggara pendidikan dan pelatihan personel keamanan penerbangan dan personel fasilitas keamanan penerbangan
KP 385
2012
Penetapan inspector keamana penerbangan
KP 479
2015
Rencana penanggulangan gawat darurat
KP 481
2012
Lisensi personel fasilitas keamanan penerbangan
KP 506
2015
Petunjuk teknis pengawasan keamanan penerbangan
KP 571
2015
Izin pengangkutan barang berbahaya dengan pesawat udara
KP 573
2015
Petunjuk teknis pengawasan pengangkutan barang berbahaya dengan pesawat udara
KP 601
2015
Standar pagar Bandar udara
KM 25
2005
SNI pemeriksaan orang dan barang yang diangkut pesawat udara
KM 29
2005
SNI Terminal Kargo Bandar Udara
SKEP 40
2010
Tata cara pelaporan kejadian khusus, serius dan kecelakaan di Bandar udara (Incident & Accident Report)
SKEP 100
2003
Petunjuk teknis tentang penanganan senjata api dan peluru serta pengawalan tahanan dalam pesawat udara
SKEP 160
2008
Sertifikat kecakapan personil penganan penerbangan.
SKEP 2765 / XII
2010
Tata cara pemeriksaan keamanan
Penumpang, personel pesawat udara dan barang bawaan yang diangkut dengan pesawat udara dan orang perseorangan